Mungkinkah Aplikasi Mesengger Catfizh Kerjasama Dengan Provider Jaringan

Share on :

Aplikasi Mesengger Catfizh

Logo Catfizh Mesengger

Aplikasi Chating dan Mesengger belakangan ini semakin marak di Dunia Internet, seperti Yahoo Mesengger, Google Talk, BBM ala Blackberry contohnya. Namun itu semua semakin bertambah saja dengan munculnya OS Android yang mengenalkan Aplikasi Catfizh, What apps dan lain sebagainya. 

Seperti Sekarang ini aplikasi Mesengger Catfizh telah banyak di gandrungi anak-anak Muda yang notabenenya aplikasi CatFizh hanya tersedia untuk OS Android saja. Tapi kenapa ya Developer / pengembang Catfizh ngak berkerjasama dengan Provider Selular di Indonesia Khususnya seperti layanan BBM atau Blackberry Mesengger yang telah berkerjasama dengan beberpa Provider seperti Telokomsel, XL / Axiata, AXIS dan juga Indosat.

Seandainya saja Aplikasi Catfizh sama seperti layanan BBM atau Blackberry yang telah berkerjasama dengan beberapa provider layanan jaringan mungkin aplikasi Mesengger Catfizh bisa mengalahkan layanan Mesengger dari BBM.

Layanan Mesengger dari Catfizh ini hanya memerlukan koneksi internet dan tidak memakai atau menggunakan paket layanan seperti Blackberry Mesengger dan jika kita tidak membeli paket layanan dari Blackberry Mesengger maka kita tidak akan bisa menggunakan Aplikasi Mesengger tersebut. 

Jika Layanan Mesengger Catfizh ini berkerjasama dengan Provider Jaringan tentu saja jaringan atau layanan yang akan kita dapatkan adalah Premium atau lebih diutamakan daripada koneksi internet biasa. Semoga saja pengembang Android akan melakukan terobosan seperti ini.

Baca Juga Yang Ini, Seru Loo!!

0 komentar:

Posting Komentar

Silakan berkomentar dengan bahasa yang sopan, komentar yang berunsur Spam dan Link aktif juga statis akan di hapus.

 
Copyright © Banned Ponsel . All Rights Reserved
Home | Company Info | Kontak Kami | Privacy policy | Disclaimer | Widget | Site map
Design by Herdiansyah . Published by Borneo Templates