Spesifikasi Harga Mito 999

Layar lebar yang dimiliki Samsung Galaxy Note sepertinya menginspirasi beberapa vendor lokal untuk menghadirkan ponsel serupa. Salah satunya yakni Mito yang belum lama ini telah resmi meluncurkan Mito 999 mini tablet. Penasaran dengan kelebihan yang dimilikinya?

Hadir dengan disain yang modis nan elegan, Mito 999 nampaknya memang ditujukkan untuk para remaja maupun mereka yang stylish. Ukuran ketebalannya mencapai 13 milimeter, tidak tipis namun juga tak terlalu tebal, sehingga cukup nyaman jika mini tablet ini melekat pada genggaman tangan.

Meski teknologi displaynya tidak mengusung AMOLED capasitive touchscreen layaknya Nokia Lumia 800, namun layar TFT touchscreen yang telah digunakan Mito 999 diyakini masih cukup mampu memberikan kenyamanan mata pengguna. Terlebih dengan diagonal layarnya yang sangat luas berukuan 5.1 inci yang membuat jari tangan pengguna dapat leluasa bermain diatas layar tersebut.

Harga Mito 999

Kepentingan fotografi, Mito membekali si 999 dengan dua buah kamera. Masing-masing berkekuatan 2 megapiksel yang diletakkan dibagian belakang dan berkekuatan VGA yang diletakkan dibagian depan. Agar dapat menghasilkan foto yang lebih baik dan maksimal, sederet opsi telah dipersiapkan seperti EV, WB, self timer, Efek dan lainnya.

Sebagai ponsel multimedia, Mito 999 bakal dilengkapi dengan beragam fitur hiburan yang terbilang lengkap. Ada fitur audio player, video player, radio FM, game, java dan tak ketinggalan mobile TV yang siap digunakan kapan dan dimana saja. Ia juga akan didukung dengan antena stik guna mempermudah pengguna dalam pencarian gelombang. Asyiknya lagi, Mito telah menyematka 3 corong speaker dibagian belakang untuk memberikan sensasi berbeda dalam hal output suara. Selain terdengar keras, speaker tersebut juga akan terdengar nyaring dan ngebass tentunya.

Untuk menyimpan file dari fitur hiburan diatas, Mito 999 menyiapkan ruang berupa memori internal berkapasitas 40 MB untuk digunakan. Jika hanya mengandalkan memori internal tersebut memang terasa sangat kecil, mungkin hanya dapat digunakan untuk menampung beberapa lagu saja. Untungnya memori eksternal microSD hingga 32 GB juga telah disematkan didalamnya. Sehingga bakalan sangat memuaskan untuk menyimpan file lagu, gambar, video, aplikasi maupun game.

Kekurangan Mito 999 mungkin terletak pada kemampuan koneksi data dalam menjelajah internet. Pasalnya ponsel dual SIM ini hanya dibekali kanal EDGE saja. Namun begitu fitur onlinenya cukup lengkap, didalamnya terdapat opera mini, Yahoo Mail, Yahoo Messangger, Twitter, facebook, Google maps, Youtube dan masih banyak lagi.

Spesifikasi Mito 999
- Jaringan: GSM 900/1800 MHz (dual SIM stand by)
- Dimensi: 151 x 83 x 13 mm
- Layar: TFT Touchscreen 5,1 inci
- Memori internal: 40 MB
- microSD upto 32 GB
- Kamera: 2 megapiksel
- Kamera sekunder: VGA
- Konektivitas: EDGE, Bluetooth, microUSB
- Speaker: 3 speaker
- Antena: Stik 20 cm (receiver radio FM , Mobile TV)
- Stand: fixed stand
- Mobile TV
- Radio FM
- Fitur Lain: Opera Mini, Yahoo Mail, Yahoo Messenger, Google Maps
- Baterai: Lithium Ion 1.450 mAH

Harga Mito 999
Berapa bandrol Mito 999? Untuk membawa pulang ponsel satu ini, anda cukup menebusnya dengan harga Rp. 825.000. Oya, selain Mito 999 ada juga ponsel lokal lainnya yang memiliki layar lebar hingga 5 inci yakni IMO Memo W6800. Share
Posted on 18.42 / 0 komentar / SELENGKAPNYA

Kelebihan Kekurangan Samsung Sony Xperia Go

Harga Sony Xperia Go adalah Rp. 3.300.000,-
Mahal, namun sepadan dengan produk.

Kekuatan air dan debu sebenarnya digunakan untuk antisipasi terhadap keteledoran penggunanya.
Kameranya 5MP dapat menghasilkan gambar yang baik hampir sesuai dengan warna aslinya.
Baterainya termasuk salah satu yang terbaik di kelasnya, 1305MP.
Baterai menyatu dengan bodi sehingga tidak bisa dilepas.

Sony Xperia Go

Kelebihan:
Kaca sudah anti gores.
Tahan debu.
Koneksi lengkap.
Hasil foto bagus.

Kekurangan:
Resolusi rendah layarnya.
Casing kurang menutup rapat.

Specs:
3G, HSDPA.
Tebal 9.8 mm.
Berat 110 grams.
OS android 2.3
Layar 3.5" kapasitif.
Prosesor Dual core 1Ghz Cortex A9.
Kamera 5MP, AF, Flash.
Memori internal 8GB.
RAM 512MB.

Full specs:
Sony Xperia Go Share
Posted on 12.56 / 0 komentar / SELENGKAPNYA

Kelebihan Kekurangan LG Optimus HD 4X Quadcore

Diklaim sebagai pesaing dari Samsung Galaxy SIII.
Ponsel papan atas dengan harga Rp. 5.800.000,-
Berbentuk kotak dengan warna putih di sekujur tubuhnya.

Layar.
4.7" kapasitif touchscreen.
Teknologi True HD IPS LCD.
Resolusinya 720 x 1280 pixels, 16 juta warna.

Layarnya sudah dilapisi Gorilla Glass yang terkenal kuat itu.
Keakuratan tanpa lag dijanjikan oleh hp ini.
Multitasking pun bisa.

LG Optimus HD 4X Quadcore

Aplikasi.
LG P880 Optimus HD 4X dibekali dengan aplikasi internal dari LG seperti Remote Call yang difungsikan untuk mendiagnosa kerusakan secara online.
Smartshare fungsi untuk salin akses file multimedia via WIFI.
SmartWorld yang berisi konten-konten pilihan.
LG Tag+ fungsinya untuk menikmati pengaturan ponsel secara otomatis via NFC.

Kinerja.
Dengan Quad Core 1.5 Ghz dan RAM 1GB, bisa diandalkan.
Multitasking tanpa hambatan.

Kelebihan:
Layar lega.
Kinerja cepat.
Kamera bagus.
Musik bagus.

Kekurangan:
Speaker mono.
Tak ada equalise.

Selain memori internal yang besarnya 16GB, masih bisa ditambah lagi lewat MicroSD max 32GB.
Kapasitas baterai 2150 mAh terbilang cukup gede dari ponsel lain.

Specs:
HSDPA.
Tebal 8.9 mm
Berat 133 grams.
Layar 4.7" kapastif.
Kamera 8MP belakang, depan 1.3MP, autofocus, FLASH.
Memori internal 16GB
RAM 1GB.

Full Specs:
LG Optimus HD 4X Quadcore Share
Posted on 06.19 / 0 komentar / SELENGKAPNYA

BlackBerry Smartfren










Nama Paket Fasilitas Pilihan & Cara Berlangganan
Harian Bulanan
HEBAT   BBM, Email, Chatting, Social Networking, Browsing,
  Unlimited Streaming & Internet Modem
Rp 7.272+ppn
ON[spasi]HEBAT1
Rp 163.636+ppn
ON
[spasi]HEBAT30
HEMAT   BBM, Email, Chatting, Social Networking, Browsing,
  Free* 1 GB for Streaming & Internet Modem
Rp 4.545+ppn
ON[spasi]HEMAT1
Rp 90.000+ppn
ON[spasi]HEMAT30
SIMPLE   BBM, Email, Chatting, Social Networking, Browsing Rp 3.500+ppn
ON[spasi]SIMPLE1
Rp 69.000+ppn
ON[spasi]SIMPLE30
MAIL   BBM, Chatting, Email Rp 1.800+ppn
ON[spasi]MAIL1
Rp 40.000+ppn
ON[spasi]MAIL30
SOCIAL   BBM, Chatting, Social Networkings Rp 1.800+ppn
ON[spasi]SOCIAL1
Rp 40.000+ppn
ON[spasi]SOCIAL30
*Free 1 GB hanya berlaku untuk paket Hemat Bulanan

Untuk registrasi via SMS ketik : ON(spasi)Nama Paket kirim ke 2233
Contoh : ON SOCIAL30 kirim ke 2233
Biaya Rp. 250,-/SMS

Untuk menghentikan layanan BlackBerry Smartfren ketik : OFF kirim ke 2233


Panduan Aktivasi

- Setelah melakukan aktivasi layanan BlackBerry, silahkan restart BlackBerry agar proses registrasi berjalan sempurna. Pastikan indikator sinyal sudah 1XEV/3G bb setelah registrasi berhasil.
- Apabila setelah restart, indikator sinyal masih 1xev/3G dapat melakukan pengiriman Service Book. Service Book adalah daftar konfigurasi yang tersedia di dalam BlackBerry untuk layanan email, social networking, chatting, dll. Service Book dapat dikirimkan dengan cara :
OS 4.0 / 5.0
Menu > Option > Advanced Option > Host Routing Table > Tekan Menu  > Register Now
OS 6.0 / 7.0
Menu > Option > Device > Advanced System Settings > Host Routing Table > Tekan Menu   > Register Now


Aktivasi/Inject BlackBerry Smartfren
Untuk aktivasi BlackBerry Smartfren, bisa di lakukan di seluruh Gallery Smartfren dan outlet-outlet dengan logo “Smartfren Gadget Outlet” di kota Anda.
Share
Posted on 22.54 / 0 komentar / SELENGKAPNYA

Smartfren HTC Desire

Posted on 22.52 / 0 komentar / SELENGKAPNYA

Smartfren Gratis Nelpon ke smua Operator

Smartfren
Smartfren Gratis Nelpon ke smua Operator

Share
Posted on 22.49 / 0 komentar / SELENGKAPNYA

Aplikasi Adzan untuk Blackberry

Silahkan di Sedot aplikasinya
Adzan untuk Blackberry Share
Posted on 21.50 / 0 komentar / SELENGKAPNYA
 
Copyright © Banned Ponsel . All Rights Reserved
Home | Company Info | Kontak Kami | Privacy policy | Disclaimer | Widget | Site map
Design by Herdiansyah . Published by Borneo Templates