Dengan dukungan prosessor tersebut, Nokia 500 diklaim sebagai smartphone tercepat di kelasnya. Lain dari itu, smartphone ini juga telah dibekali dengan memori internal 2 GB dan microSD hingga 32 GB.
Sementara pada penampilannya, Nokia 500 menggunakan layar sentuh kapasitif seluas 3.2 inci beresolusi 640 x 480 piksel dan mampu memproduksi hingga 16 juta warna. Selain itu, ponsel layar sentuh ini mengadopsi kamera 5 megapiksel disektor belakang dengan dilengkapi fitur Geo Tagging.
Nokia 500 juga dilengkapi dengan fitur-fitur menarik lainnya seperti MP3 player, Video player, FM Radio, jaringan HSDPA 14.4Mbps dan HSUPA 5.8Mbps, Wi-Fi 802.11 b/g, GPS, Bluetooth 2.1, port microUSB, hingga 3.5mm audio jack.
Harga Nokia 500
Kabarnya Nokia 500 akan hadir di pasaran pada kuartal 4 tahun 2011 ini dengan harga Euro 150 atau sekitar Rp 1,8 jutaan.
Spesifikasi Nokia 500
- Jaringan : GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - HSDPA 850 / 900 / 1700 / 1900 / 2100
- Dimensi : 111.3 x 53.8 x 14.1 mm
- Berat : 93 g
- Layar : TFT capacitive touchscreen, 16M colors, 360 x 640 pixels, 3.2 inches
- Memori Internal 2 GB
- microSD up to 32GB
- Konektivitas : EDGE Class 33, Bluetooth v2.1, 3G, GPRS, Wi-Fi 802.11 b/g, USB Port,
- HSDPA, 14.4 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
- GPS
- Kamera : 5.0 Megapixel, Geo Tagging
- OS : Symbian OS - Anna
- Processor CPU : 1 GHz processor
- Battery : Standard battery, Li-Ion 1110 mAh (BL-4U)
- MP3 Player
- Video Player
- FM Radio
- A2DP
- Browser : WAP 2.0/xHTML, HTML, RSS feeds
- Java (J2ME) : MIDP 2.1
- WAP Ver 2.0
- Aplikasi lain : Digital compass, Photo editor, Flash Lite 4.0
Baca Juga Yang Ini, Seru Loo!!
0 komentar:
Posting Komentar
Silakan berkomentar dengan bahasa yang sopan, komentar yang berunsur Spam dan Link aktif juga statis akan di hapus.